Resep Puding Karamel Lembut

Resep Puding Karamel Lembut - Puding merupakan masakan nusantara yang menjadi menu masakan sehari-hari, dimana puding termasuk dalam masakan tradisional yang berkembang mengikuti zaman. puding bagian dari kue basah yang sangat nikmat dan lembut untuk aneka masakan kue. cara membuat puding juga tergolong sangat mudah, dimana banyak aneka resep masakan yang telah berbagi cara membuat puding karamel nikmat. resep masakan sederhana biasanya juga memaparkan jenis resep kue kering dan resep kue basah. dimana resep ini bisa di praktek kan langsung dirumah dengan cara masak yang begitu sederhana. menu masakan puding biasanya dihidangkan dalam kegiatan besar dengan masakan lainnya. resep masakan nusantara juga telah berbagi resep puding kopi lapis kaca segar yang juga bisa anda lihat cara masaknya begitu sederhana dan sangat mudah untuk anda coba dan hidangkan dalam menu masakan rumah anda

bumbu emak yang merupakan bagian dari publikasi berbagai resep masakan indonesia, akan berbagi resep singkat dan sederhana untuk cara memasak puding karamel lembut yang dirangkum dalam resep kue. kita langsung saja bahas cara masak resep puding karamel lembut, simak ulasan ini secara lengkap agar dapat menikmati resep nusantara

Cara membuat Puding karamel Lembut


Bahan Puding Karamel Lembut :

  • 350 ml susu segar
  • 2 btr telur
  • 3 sdm gula
  • 1 \2sdt vanili
Bahan Karamel
  • 3 sdm gula
  • 2 sdm air 

Cara masak Puding Karamel Lembut :

  1. Caramel - pasak gula dan air dengan api kecil sampai berwarna kecoklatan (jangan terlalu gosong nanti pahit) lalu tuangkan karamel ke cetakan yang telah di olesi mentega diamkan hingga mengeras
  2. Custard -pasak susu (jangan sampai mendidih)dg api kecil lalu masukkan vanili,dan gula
  3. Kocok telur menggunakan sendok jangan sampai berbusa
  4. Lalu masukkan kocokan telur kedalam susu aduk aduk hingga rata
  5. Agar lebih lembut saring adonan dan setelah di saring masukkan kedalam cetakan yang telah di beri Karamel
  6. Kukus adonan selama 20 menit (beri kain pada tutup kukus-an agar air tidak menetes)
  7. Biarkan uap keluar hingga dingin lalu masukkan kedalam kulkas
  8. Caramel custard siap di nikmati
Itulah cara masak puding karamel coklat lembut yang telah selesai anda ikuti untuk menu makanan harian anda, masih banyak lagi resep-resep makanan dan  resep masakan yang mesti anda coba untuk menu hidangan berikutnya seperti Resep Puding Karamel Kukus Nikmat yang juga merupakan bagian dari resep nusantara. resep masakan tradisional memang selalu memberikan resep masak yang menari dan mudah untuk kita masak dirumah. masih banyak resep makanan indonesia yang bisa anda dapatkan disini. jangan lupa untuk mencoba resep masakan lainnya. salam sukses untuk kita semua - Resep Puding Karamel Lembut 


Related Posts

Comments