Resep Soto Ayam Segar Nikmat

Resep soto ayam segar nikmat - Soto ayam menjadi menu makanan dan resep masakan yang banyak kita jumpai masakan sehari-hari. soto ayam memang memiliki rasa yang nikmat dan mudah untuk dimasak. cara masak soto ayam tergolong sangat praktis untuk di praktek kan dengan mengikuti resep masakan sederhana dari aneka resep masakan. Soto ayam ini bisa di jadikan menu masakan untuk rumah, ataupun untuk suatu acara. selain itu resep masakan indonesia ini juga bisa anda jadikan bahan bisnis usaha kuliner. bisnis usaha kuliner dengan menjual soto ayam atau resep masakan nusantara selalu menjanjikan untuk dijadikan ladang penghasilan. Resep masakan sehari-hari memiliki banyak sekali varian jenis resep yang bisa anda praktek kan dilain waktu seperti Tumis kacang panjang tauge mantap lezat yang bisa anda jadikan menu sehari-hari anda.

Bumbu emak merupakan bagian dari sumber berbagai jenis resep masakan akan mencoba mengulas tuntas dari resep soto ayam segar yang bisa anda ikuti langkah-langkah cara masaknya dengan sangat sederhana. untuk membuat soto ayam tidaklah susah karena anda bisa mengikuti ulasan berikut ini

Resep masakan Nnusantara

Resep soto ayam segar nikmat
Bahan :
  • 500 gr ayam
  • bumbu halus
  • 6 siung bamer
  • 5 siung baput
  • 6 butir kemiri
  • 1 sdm lada putih
  • 1 inch jahe
  • 1 inch kunyit
  • bumbu pelengkap
  • 2 btg serai
  • 2 btg daun bawang
  • 5 btg seledri
  • 1 buah tomat
  • 5 lembar daun jeruk

Bahan pelengkap :
  • 1 bgkus bihun
  • 100 gr touge
  • 100 gr sawi hijau
  • buah jeruk nipis
  • garam
  • gula
  • air

Cara Masak :
  1. Cuci serta bersihkan ayam lalu di rebus.
  2. Tumis bumbu halus dengan serai dan daun jeruk.
  3. Masukan bumbu tumis pada rebusan ayam yang sudah mendidih. Tambah garam, gula jika perlu. Lalu masukan sawi dan tauge, daun bawang, tomat dan seledri.
  4. Siapkan bihun. Rebus hingga matang. lalu keringkan
  5. Buatlah sambal dan potongan jeruk.
  6. Hidangkan selagi hangat.

Itulah cara masak soto ayam segar yang telah berhasil anda ikuti. resep masakan indonesia tidak akan habis dan selalu memberikan berbagai jenis resep masakan terbaru yang begitu nikmat yang bisa anda coba untuk resep masakan sehari-hari anda, anda juga bisa mencoba Resep Tim ikan asin Pedas luar biasa yang juga merupakan bagian dari resep masakan nusantara yang memiliki rasa begitu nikmat. resep masakan  nusantara memang tidak akan pernah habis, semoga anda selalu bisa mengikuti resep masakan indonesia tradisional untuk menjadikan anda bunda-bunda yang jago masak. selamat mencoba dan salam sukses - Resep soto ayam segar nikmat

Related Posts

Comments