Resep masak kue akar - kue akar merupakan kue kering yang biasa kita jumpai saat lebaran. kue akar kelapa memang sangat cocok untuk jadi kue lebaran yang di hidangkan di atas meja
kue akan memiliki rasa yang begitu nikmat karena kue ini merupakan kue garing yang di masak dengan cara di goreng adonannya di dalam minyak
kue kering yang diberi nama kue akar kelapa ini memiliki rasa manis dan gurih. banyak sekali jenis kue kering yang dibagikan oleh resep makanan nusantara disini seperti Resep Chocochip Cookies yang juga bisa anda jadikan kue lebaran. bulan depa kira sudah masuk bulan puasa jadi banyak sekali resep kue untuk lebaran yang bisa anda dapatkan disini
Bumbu emak merupakan bagian dari resep masakan nusantara akan membagikan cara masak kue akar kelapa garing untuk anda yang bisa anda masak langsung dirumah. masak kue akar kelapa tidak lah sulit, karena bisa anda masak dalam waktu santai anda nantinya, cara artikel sampai selesai untuk mendapatkan cara masak kue kering akar kelapa
Bahan masak kue akar kelapa :
- 500 gr tepung ketan (kita : rose brand)
- 250 gr tepung beras (kita : rose brand)
- 2 butir telur
- 200 gr margarin
- 250 gr gula pasir (blender halus : bisa di kurangi)
- 200 ml santan dr 1/2 butir kelapa
- (masak 250 ml santan dengan sejumput garam...aduk2 hingga mendidih...dinginkan)
Cara masak Kue akar kelapa:
- Kocok lepas telur..mskkan semua tepung, gula, margarin..tambahkan santan sedikit demi sedikit...uleni hinga adonan kalis
- Siapkan cetakan akar kelapa...masukkan adonan
- Panas kan minyak, goreng dengan api sedang...cetak adonan kue akar kelapa lansung di atas kompor...
- Goreng hingga kuning keemasan...angkat...dinginkan...
- simpan d toples
Itulah cara sederhana untuk masak kue akar kelapa yang telah selesai nda praktekan langsung, masih banyak lagi resep masakan indonesia yang nikmat disini yang bisa anda coba masak untuk persiapan kue lebaran nikmat anda, seperti Resep Almond Crispy Cookies. kue - kue lebaran pastinya memiliki rasa nikmat yang luar biasa untuk anda hidangkan, selamat mencoba dan salam sukses untuk kita semua