Resep Kue Lumpur Surga - Kue lumpur ini merupakan makanan khas banjarmasin yang akhir ini menjadi makanan favorit berbagai kalangan. kue lumpur sangat enak dinikmati saat santai dengan keluarga. kue lumpur yang memiliki rasa begitu enak selalu menjadi rebutan saat ngumpul dirumah. masak kue lumpur juga tidak begitu sulit. kue lumpur kue yang sangat enak membuat anda ingin menikmatinya lagi dan lagi. kue lumpur ini dinikmati dari berbagai usia hingga berbagai kalangan, tanpa pandang bulu kue lumpur surga telah menghipnotis ciptarasa nusantara untuk ingin menikmati kue lumpur ini lagi dan lagi.
Kali ini bumbuemak.com akan membahas mengenai cara masak kue lumpur surga enak. ibu bisa ikuti ulasan berikut ini hingga tuntas untuk mendapatkan cara yang enak dalam saka kue lumpur. bahan untuk masak kue lumpur juga mudah didapatkan, dan bisa langsung anda masak dengan cara yang cukup sederhana. kue lumpur surga ini juga cocok dijadikan rahasia usaha kuliner ibu, dengan terget pasar yang tinggi kue lumpur sangat cocok dijadikan sumber penghasilan ibu.
Memasak kue lumpur surga bukan hanya disajikan di hari biasa melainkan kue lumpur surga bisa dijadikan kue dalam acara resemi seperti rapat dan acara pernikahan. selain itu kue lumpur surga ini juga cocok dijadikan menu buka puasa nanti ataupun untuk makanan yang dihidangkan saat lebaran. Banyak sekali resep masakan indonesia yang bisa ibu dapatkan disini, seperti Resep Cake Tape Singkong Enak Pemula yang juga bisa dijadikan menu buka puasa nantinya.
Kita kembali ke pembahasan kita kali in cara masak kue lumpur surga paling enak :
Bahan-bahan
Lapisan Hijau
- 3 butir telur
- 8 sdm gula pasir
- 2 sdm tepung terigu
- 10 lembar daun pandan
- 150 air (untuk pandan)
- 65 mL santan (1 bungkus kara yang kecil)
- 60 mL air
- Sejumput garam
Lapisan putih
- 2 bungkus santan kara yang kecil (ukuran 65mL)
- 270 mL air
- 1 sdm tepung beras
- 1 sdm tepung maizena
- 2 sdm gula pasir
- Sejumput garam
- 1/2 sdt vanili bubuk
Langkah maca kue lumpur sugra enak
- Blender daun pandan dengan 150 mL air. Saring. Sisihkan
- Kocok telur dengan gula hingga gula larut.
- Masukkan air pandan, santan, air, garam, dan terigu. Aduk hingga rata. Kemudian saring.
- Masukkan adonan kedalan cetakan. Kira-kira 3/4 tinggi cetakan. Lalu kukus selama 20 menit.
- Sambil menunggu lapisan hijau matang, kita siapkan lapisan putih.
- Campur semua bahan lapisan putih ke dalam panci. Masak dengan api kecil sambil terus diaduk hingga meletup-letup. Matikan api. Sisihkan.
- Setelah lapisan hijau matanh, tuang lapisan putih diatas lapisan hijau.
- Kukus kembali selama 10 menit
- Lumpur surga siap disajikan.
Itulah cara sederhana masak kue lumpur surga yang telah selesai ibu buat. masih banyak resep kue yang bisa ibu dapatkan disini seperti Resep masakan kue keranjang enak dan nikmat. dimana resep - resep ini bisa dijadikan untuk resep berbuka puasa ataupun resep kue lebaran enak. masih banyak lagi resep masakan yang akan kami bagikan disini, untuk ibu yang mau update langsung dari kami via email, daftarkan email ibu dikolom bawah untuk updatean otomatis dari kami. kami juga menyarankan ibu untuk klik tombol share media sosial dibawa ini untuk berbagi seputar info resep masakan indonesia kepada teman dan kerabat dekat ibu. selamat mencoba dan salam sukses untuk kita semua - Resep Kue Lumpur Surga Paling Enak